BATALNYA perhelatan ASEAN Para Games (APG) Filipina 2020 dan Paralympic Games Tokyo 2020 membuat para atlet, pelatih dan pengurus National Paralympic Committee Indonesia (NPCI), kecewa. Tak terkecuali atlet pelatnas, Dian David Michael Jacobs. Ancaman keganasan virus corona memang membikin mereka tak berdaya. Namun, petenis meja peringkat dua dunia kelas TT10 versi International Table Tennis Federation (ITTF) […]