Liverpool memastikan bek Joel Matip tak akan bermain hingga akhir musim ini. Kerusakan ligamen pergelangan kaki yang dialami bek asal Jerman itu disebut lebih parah dari dugaan awal. Matip mengalami cedera pada laga kontra Tottenham Hotspur pekan kemarin. Klopp sempat menyatakan bahwa Matip harus berkonsultasi dengan dokter spesialis setelah laga itu dan berharap cederanya tak […]
Mantan Presiden Barcelona Bantah Bocorkan Kontrak Lionel Messi
Mantan Presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu, membantah telah membocorkan kontrak Lionel Messi ke media Spanyol El Mundo. Bartomeu merupakan satu dari tiga orang yang mengetahui detail kontrak tersebut selain Messi sendiri. Dalam wawancara dengan acara radio Sin Concesiones, Bartomeu membantah tudingan bahwa dirinyalah yang membocorkan dokumen rahasia itu. Dia juga menyebutkan bahwa akses terhadap dokumen […]
Liverpool dan Chelsea Menang, Spurs dan Leicester Keok
Liverpool menjaga momentum positif dengan memetik dua kemenangan beruntun dalam laga pekan ke-21 untuk merebut posisi ketiga sementara Liga Inggris. Melawat ke Stadion Olimpiade London, Minggu waktu setempat (Senin dinihari WIB), Liverpool menang 3-1 atas West Ham United kendati tak diperkuat Sadio Mane yang cedera, tetapi Mohamed Salah menyudahi paceklik golnya dengan mengemas dwigol untuk […]
Kontrak Lionel Messi Bocor, Barcelona Bakal Tempuh Jalur Hukum
Barcelona mengatakan bahwa mereka akan mengambil tindakan hukum yang sesuai terhadap surat kabar Spanyol El Mundo setelah membocorkan rincian kontrak Lionel Messi. Dalam bocoran tersebut, kontrak Messi disebutkan senilai 492 juta poundsterling atau sekitar Rp 9,46 triliun. Klub asal Catalan tersebut juga membantah bertanggung jawab atas beredarnya dokumen ini. Menurut El Mundo, kontrak empat tahun […]